Mandarin Oriental Jakarta
Address
jalan m.h. thamrin po box 3392, jakarta
Phone number
+622129938939
Check in
2:00 PM
Check out
12:00 PM
Address
jalan m.h. thamrin po box 3392, jakarta
Check in
2:00 PM
Check out
12:00 PM
Mandarin Oriental Jakarta yang mewah dan elegan ini menawarkan akomodasi bintang 5 dengan TV layar datar 42 inci dan iPod dock. Tersedia sebuah kolam renang outdoor dan layanan spa yang memanjakan. Selain menampilkan dekorasi Oriental dan Indonesia, kamar-kamar ber-AC yang luas ini juga dilengkapi dengan pemutar DVD, sistem suara stereo surround, dan layanan kamar 24 jam. Kamar mandi marmernya yang besar memiliki rainshower dan bathtub terpisah.Anda juga dapat berolahraga di pusat kebugaran yang lengkap, atau menikmati terapi pijat dan perawatan kecantikan di spa. Staf pramutamu yang siap membantu juga dapat mengatur kegiatan olahraga air dan wisata sehari.Tersedia 6 pilihan tempat bersantap di hotel yang bervariasi, mulai dari spesialisasi Cina hingga favorit internasional. Cake Shop menyajikan kue kering dan cokelat buatan sendiri.
Recommendation
Recommended for:
Serving very delicious modern Chinese dishes.
You will be greeted warmly during the check-in process.
Dari restaurant ini Anda bisa merasakan berbagai jenis hidangan khas Jepang yang lezat.
Enjoy music, cocktails and a sophisticated atmosphere; it can only be MO Bar.
Luxurious rooms with 5-star facilities are very comfortable for you to rest.
Exercising in the morning will be very enjoyable with a large and fully equipped swimming pool and gym.
Authentic Asian and international dishes; Cinnamon offers the best dining experience of the day